Visi Misi
VISI SMK NU HAURGEULIS
- I S L A M I
- K O M P E T I T I F
- K R E A T I F
- I N O V A T I F
MISI SMK NU HAURGEULIS
- Menghasilkan sumber daya manusia yang dapat menjadi faktor keunggulan dalam berbagai sektor pembangunan yang berlandaskan iman dan taqwa.
- Menumbuhkan peserta didik dari status beban menjadi aset pembangunan yang produktif.
- Membekali peserta didik dengan kemampuan untuk dapat mengembangkan diri sendiri secara berkelanjutan.
- Menghasilkan tenaga kerja profesional untuk memenuhi kebutuhan industri dan tuntutan pembangunan umumnya baik di lingkungan lokal maupun global